Tanyakan Kebutuhan Anda dengan Tim TAP
TAP adalah Platform yang menggabungkan fungsi dari
perpustakaan digital, sistem informasi akademik, dan media
sosial lingkup sekolah. TAP akan mendukung aktivitas
bersekolah melalui digital untuk pengalaman belajar siswa
yang lebih asik dan menarik, meningkatkan efektifitas dan
efisiensi sistem akademik hingga menjembatani kesempatan
siswa untuk lebih berprestasi. TAP juga ingin menjadi
wadah antar siswa, guru, instansi hingga orangtua untuk
menunjang kegiatan bersekolah lebih interaktif.
TAP merupakan platform terbaik penunjang interaksi dan
interkoneksi kegiatan akademik. Dengan layanan
perpustakaan digital, TAP hadir sebagai pendamping belajar
siswa dengan interface menarik yang mampu meningkatkan
gairah belajar siswa dengan berbagai literasi digital
untuk belajar lebih menyenangkan, seperti e-book, video
book, audio book dan game literasi. TAP juga menjadi
sarana untuk mempertemukan peluang prestasi siswa dengan
kanal beasiswa didalamnya dan TAP akan memberikan
pelayanan intensif dengan memberikan kebebasan bagi
instansi melalui personalisasi sekolah.
Saat ini TAP hadir dengan Perpustakaan Digital yang
menghubungkan antara Penerbit- Mitra - Sekolah - Pengguna
Dashboard Instansi - dashboard instansi digunakan oleh admin sekolah dalam mengelola perpustakaan sekolah. Admin sekolah melalui dashboard instansi dapat mendaftarkan pengguna, menulis artikel dan membagikan buku paket. Dashboard instansi dapat diakses di berbagai macam browse di berbagai sistem operasi baik windows, linux, mac os maupun chromebook.
Aplikasi mobile - aplikasi mobile dapat diakses siswa maupun guru melalui ponsel masing-masing. Melalui aplikasi mobile, pengguna dapat mengakses e-book, audio book, videobook dan game literasi.
Dashboard Instansi - dashboard instansi digunakan oleh admin sekolah dalam mengelola perpustakaan sekolah. Admin sekolah melalui dashboard instansi dapat mendaftarkan pengguna, menulis artikel dan membagikan buku paket. Dashboard instansi dapat diakses di berbagai macam browse di berbagai sistem operasi baik windows, linux, mac os maupun chromebook.
Aplikasi mobile - aplikasi mobile dapat diakses siswa maupun guru melalui ponsel masing-masing. Melalui aplikasi mobile, pengguna dapat mengakses e-book, audio book, videobook dan game literasi.
TAP memberikan layanan gratis untuk pemasangan dengan free
konten literasi digital didalamnya. Biaya dikeluarkan
apabila sekolah ingin berbelanja konten literasi lainnya.
Sekolah dapat dengan mudah, mengelola perpustakaan
digital, membagikan buku dan melihat rekapitulasi data
dari perpustakaan digital sekolah.
Siswa dapat dengan mudah mengakses TAP, dengan interface yang menarik TAP hadir sebagai teman belajar yang mudah diakses , pengguna dapat mengakses e-book, audio book, videobook dan game literasi.
Siswa dapat dengan mudah mengakses TAP, dengan interface yang menarik TAP hadir sebagai teman belajar yang mudah diakses , pengguna dapat mengakses e-book, audio book, videobook dan game literasi.
Evolusi pendidikan yang ditawarkan oleh TAP dapat
dinikmati oleh setiap pihak yang peduli pada dunia
pendidikan; mulai dari Pemerintah Daerah, Dinas
Pendidikan, yayasan, kepala sekolah, guru, peserta didik,
serta orang tua. TAP menyediakan platform khusus untuk
setiap pengguna untuk memudahkan kolaborasi.
Instansi yang ingin bergabung bersama TAP, wajib mengisi
form pendaftaran. Instansi dapat bergabung atau memasang
TAP secara gratis secara mandiri atau melalui mitra kami
di tiap daerah.
Sekolah atau instansi yang ingin bergabung, mempersiapkan
pengisian form pendaftaran seperti data-data sekolah yang
harus dilengkapi.